Mini Tablet MITO 999 Harga Dan Spesifikasi |
Mito mengeluarkan produk tablet mini Mito 999 yang merupakan produsen lokal. Tablet mini ini memiliki desai yang elegan dan terlihat mewah. Untuk fitur, tablet ini memiliki beberapa fitur unggulan yang ada pada produk-produk mito sebelumnya yang sudah di pasarkan di Indonesia, berikut beberapa fitur dan spesifikasi yang ada pada tablet ini.
Mito sangat mengutamakan fitur multimedia, mulai dari TV analog yang dapa digunakan untuk melihat televisi melalui tablet ini sehingga pengguna dapa dengan bebas untuk melihat acara kesayangan dimanapun. Selain fitur tersebut, dilengkapi dengan tiga speaker yang dapat menghasilkan suara dengan keras dan fitur dual SIM GSM.
Kamera tablet mini Mito 999 menggunakan kamera berkapasitas 2MP yang terletak dibagian belakang sedangan kamera VGA terletak dibagian depan. Untuk menyimpan hasil kamera dapat disimpan di memori internal dengan kapasitas sebesar 40 MB dan external 32 GB, dengan kapasitas tambahan sebesar itu dapat digunakan untuk menyimpan berbagai data.
Spesifikasi Mini Tablet Mito 999
Jaringan | : | GSM 900/1800 MHz, Dual on |
Oprasi Sistem | : | Android |
Berat | : | - |
Ukuran Bodi | : | 151 x 83 x 13 mm |
Kamera | : | 2 MP (belakang) dan VGA (depan) |
Layar | : | 5,1 inci layar sentuh |
Baterai | : | Lithium Ion 1.450 mAH |
Konektifitas | : | Bluetooth, port 3,5 mm, microUSB, EDGE |
Memory | : | 40 MB (internal), microSD 32 GB (external) |
Fitur Lain | : | Radio FM, Mobile TV, Opera Mini, Yahoo Messenger, Yahoo Mail, peta dan masih banyak lagi |
No comments:
Post a Comment